INILAH NOKIA 6 UNTUK FANS SETIA NOKIA

Setelah sekian lama mati suri,kini nokia bangkit lagi dari kematiannya melalui perusahaan yng berasal dari Finlandia. HMD perusahaan yang telah memenangkan hak paten nokia namun produksinya dilakukan oleh perusahaan Foxconn.

Nokia 6 baru saja diluncurkan di China oleh HMD Global, HMD merupakan perusahaan asal Finlandia yang memiliki hak untuk menggunakan merek Nokia. Android nokia terbaru yang bernama Nokia 6 tersebut ditargetkan untuk pengguna di China dengan banderol harga 1.699 yuan atau sekira Rp 3,2 jutaan.


Nokia akhirnya kembali ke pasar, namun seri Nokia 6 adalah perangkat mid-range yang ditujukan untuk pasar China. Nokia 6 dilengkapi dengan unibody aluminium, didukung oleh chipset Snapdragon 430 dengan prosesor octa-core Cortex-A53 yang dilengkapi X6 LTE modem, GPU Adreno 505, 4GB RAM dan 64GB penyimpanan internal.

Bentang layarnya adalah FHD 5,5 inci 1080p dengan perlindungan 2.5D Gorilla Glass melengkung. Pada sektor kamera, Nokia 6 memiliki kamera utama 16 MP dengan PDAF dan aperture f/2.0, sedangkan untuk kamera depan adalah 8 MP dengan aperture yang sama.  Nokia 6 akan dijual secara eksklusif di China melalui toko online JD.com pada awal tahun 2017 ini dengan harga 1.699 CNY atau sekira Rp 3,2 jutaan.


Peluncuran seri Android nokia terbaru ini menandai bangkitnya smartphone merek Nokia pertama ke pasar, yang sejak tahun 2014 di akuisisi oleh Microsoft. Smartphone terbaru Nokia 6 berjalan pada platform Android 7.0 Nougat dan diproduksi oleh Foxconn dan akan dijual secara eksklusif di China melalui toko online JD.com.

Ketahanan nokia yang satu ini juga patut diacungi jempol.
Silahkan pantengin videonya.

Ditautan ini  https://m.youtube.com/watch?v=FB1ee8vfqn0






nokia 6





Comments

Popular posts from this blog

Cara Membuat Pot Bunga Dari Handuk Bekas 2018

Lirik Lagu Boulevard - Dan Byrd Dan Terjemahannya|Weyaweyo 2018

Teresa Teng - Selamat Jalan Kekasih - Lirik Lagu Goodbye My Love versi Indonesia