Cara Pasang Kode Anti Copas (Copy Paste) Pada Blog | Weyaweyo 2018

Cara Mudah Pasang Kode Anti Copas Pada Blogspot

Cara mudah pasang kode anti copas (copy paste) pada blog dengan cara memasang script html anti copas di kotak gadget html di layout atau tata letak


 Kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara yang mudah untuk memasang kode script anti copas pada blog atau situs.

Pada dasarnya kegiatan ngeblog itu gampang-gampang susah. Ada gampangnya ada juga susahnya atau tidak luput dari hambatan,tantangan dan rintangan. Tantangan sekaligus hambatan atau sebaliknya, biasanya datang dari oknum sesama blogger yang nakal dan licik. Dia ingin ngeblog namun dengan cara-cara yang tidak jujur. Misalnya copas atau mengkopipastekan artikel atau konten dari blog oranglain kemudian diisikan di blognya sendiri.

Baca juga : Cara membuat sitemap pada blog

Untuk mengantisipasi tindak kejahatan semacam copas artikel tersebut,untungnya sudah ada caranya. Yaitu dengan memasang kode anti copas di blog kita. Bagaimana caranya? Simak langkah demi langkah cara memasang kode anti copas berikut ini.

Langkah pertama,masuklah ke dasbor blog anda. pilih tata letak atau layout. Kemudian tambah gadget javascript atau HTML. Gadget boleh diletakan di mana saja terserah anda. Lalu pastekan kode di bawah ini :


Copy kode diatas lalu pastekan di kotak html tadi. Lalu klik simpan.

Dan jangan lupa klik simpan juga perubahan layout blog anda di bagian atas-kanan layout anda.

 Catatan: tulisan yang didalam tanda kutip bisa anda ubah sesuai keinginan. Pesan itu akan muncul berupa pop-up yang merupakan pesan pribadi dari anda sebagai pemilik blog yang akan dicopas.

Perlu diingat juga kalau kode anti copas ini tidak sepenuhnya anti copas. Artinya,artikel pada blog anda masih bisa dicopas. Namun dengan pesan kalau dicopas harus disertakan juga sumbernya. Supaya sama-sama enak..

Nah itulah cara mudah memasang kode anti copas pada blogspot.
   
Jika masih ada yang belum anda pahami dari artikel cara pasang kode anti copas ini,silahkan tulis pertanyaan anda di kolom komentar di bawah ini.





Comments

Popular posts from this blog

Cara Membuat Pot Bunga Dari Handuk Bekas 2018

Lirik Lagu Boulevard - Dan Byrd Dan Terjemahannya|Weyaweyo 2018

Teresa Teng - Selamat Jalan Kekasih - Lirik Lagu Goodbye My Love versi Indonesia