Tips Trik Cara Mudah Menambahkan Custom Robot.txt Pada Blog (blogspot) Untuk Mengoptimalkan SEO Blog | Weyaweyo Blog 2018
Cara mudah menambahkan Custom Robot.txt pada Blog (Blogspot) untuk mengoptimalkan SEO
Setelah pada hari yang lalu,saya sajikan Cara mudah mengganti template pada blog, kali ini saya akan memberikan tips trik cara mudah menambahkan robot.txt pada blog.
Untuk performa yang lebih baik bagi blog kita,kita perlu mengoptimalkannya demi SEO yang kebih baik. Salahsatu cara terbaik adalah dengan cara menambahkan file robot.txt ke dalam blog kita. Hal baiknya adalah pada blogger(blogspot), kita memiliki opsi atau pilihan untuk meng-custom atau menyesuaikannya sesuai dengan apa yang blog kita butuhkan. Mengapa kita harus menambahkan file robot.txt itu,karena dialah yang akan memberitahu search engines crawler untuk merayapi atau menelusuri bagian halaman mana yang harus ditelusuri dan yang tidak.
Yuk kita mulai saja langkah-langkah tutorial atau cara-cara menambahkan file robot.txt tersebut ke dalam blog kita.
Langkah pertama untuk penyesuaian atau menambahkan file robot.txt, silahkan anda masuk ke dashboard blog anda. Pilih setting lalu pilih preferensi penelusuran. (Lihat gambar)
Berikutnya lihat pada bagian crawlers and indexing lalu custom robot.txt >> edit>>yes
Kemudian anda pastekan file robot.txt dibawah ini ke dalam kotaknya:
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /search
Allow: /
Sitemap: http://example.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
Note: example.blogspot.com yang berwarna kuning, ganti dengan nama/url blog anda. Lalu anda klik pada kotak SAVE untuk menyimpan setting tersebut.
Dengan demikian selesailah langkah-langkah / tahap-tahap cara menambahkan file robot.txt pada blog anda.
Gambar oleh Medium.com |
Untuk performa yang lebih baik bagi blog kita,kita perlu mengoptimalkannya demi SEO yang kebih baik. Salahsatu cara terbaik adalah dengan cara menambahkan file robot.txt ke dalam blog kita. Hal baiknya adalah pada blogger(blogspot), kita memiliki opsi atau pilihan untuk meng-custom atau menyesuaikannya sesuai dengan apa yang blog kita butuhkan. Mengapa kita harus menambahkan file robot.txt itu,karena dialah yang akan memberitahu search engines crawler untuk merayapi atau menelusuri bagian halaman mana yang harus ditelusuri dan yang tidak.
Yuk kita mulai saja langkah-langkah tutorial atau cara-cara menambahkan file robot.txt tersebut ke dalam blog kita.
Langkah pertama untuk penyesuaian atau menambahkan file robot.txt, silahkan anda masuk ke dashboard blog anda. Pilih setting lalu pilih preferensi penelusuran. (Lihat gambar)
Berikutnya lihat pada bagian crawlers and indexing lalu custom robot.txt >> edit>>yes
Kemudian anda pastekan file robot.txt dibawah ini ke dalam kotaknya:
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /search
Allow: /
Sitemap: http://example.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
Note: example.blogspot.com yang berwarna kuning, ganti dengan nama/url blog anda. Lalu anda klik pada kotak SAVE untuk menyimpan setting tersebut.
Dengan demikian selesailah langkah-langkah / tahap-tahap cara menambahkan file robot.txt pada blog anda.
sangat membantu saya mastah
ReplyDeleteMudah2an berguna gan
ReplyDeleteHey there, You have done an incredible job. I’ll certainly digg it and personally suggest to my friends. I’m confident they’ll be benefited from this site.
ReplyDeletehttp://pialaqq.best
pokerace77
ratudomino88
arahqq
asiaqq
bagiqq
Perlu di perhatikan, untuk robot texs wajib tek XML di tambahkan,
ReplyDeleteBedakan yang terindex di GSC cepat mana dengan teknik dimatas dengan teknik standar bawaan.
Jadi bukan Post default untuk teks
Untuk Blogger tetap maksimal Sitemap.xml
Atau jika ada halaman ada menu penting, perlu di tambahkan page. XML.
Silahkan berkunjung dan cek blog https://dl-script.blogspot.com/
Setingnya berbeda
Untuk robot teks di atas kalau kami gunakan untuk Blog baru yang setiap hari lebih dari 20 artikel agar tidak di blokir GSC.
ReplyDeleteSetting dibawahnya juga berbeda dari seting biasanya kang